Agar Sepatu Tetap Wangi dan Nyaman

Diposting oleh SeoRing

Sepatu berpotensi untuk menimbulkan bau tak sedap jika Anda tidak memperhatikan dan merawatnya. Apalagi kalau musim hujan, sepatu yang lembab akan mudah mengeluarkan bau yang tidak sedap. Berikut cara-cara yang bisa Anda pilih untuk mengatasinya:



Baking soda
Zat penghilang bau ini Anda bisa taburkan ke dalam sepatu pada malam hari. Pagi harinya, bersihkan sepatu Anda dari taburan baking soda.

Lepaskan tali sepatu
Letakkan di tempat berangin dan berikan udara selapangnya ke dalam sepatu. Dengan begitu bakteri yang berada karenda terendap udara, akan keluar dengan sendirinya, lakukan cara ini setelah jika dirasa kaki berkeringat dan minimal 3 kali sehari.

Cuci kaos kaki
Cuci kaos kaki Anda dengan desinfektan. Dan pastikan kaos kaki Anda bersih, sebaiknya pilih bahan kaos kaki dari catton yang baik untuk menyerap keringat dengan baik sehingga kaki terbebas ari bau dan kuman.

Menyemprotkan alkohol
Alkohol juga ternyata bisa menyelamatkan kaki Anda dari bakteri, semprotkan alkohol ke dalam sepatu juga bisa menghilangkan bakteri penyebab bau tak sedap.

Pakai antiprespiran
Pakai antiprespiran pada kaki Anda. Pastikan juga kaki Anda bersih dan kering sebelum memakai sepatu. (iyut)

Laksa Berita 04 Mar, 2012


-
Source: http://www.laksanaberita.info/2012/03/agar-sepatu-tetap-wangi-dan-nyaman.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com